Kata Pengantar Kepala Sekolah

Image Salam Reborn.. (Religius, Berprestasi, Nasionalis, Terampil, Mandiri) Dunia Tehnologi dan Informasi yang berkembang sangat cepat menumbuhkan inovasi dalam berbagai bidang salah satunya adalah di bidang pendidikan. Pembaharuan ( renewal ) merupakan dimensi dalam trasformasi yang saat ini harus dilakukan agar bisa tetap survive dengan mengembangkan web site sekolah . Web site Sekolah Khusus bertujuan untuk melakukan educational marketing. Salah satunya adalah memberi informasi kepada masyarakat tentang produk-prodk lembaga, meningkatkan minat dan ketertarikan masyarakat pada produk lembaga. Tujuan pengembangan Web Site lembaga pendidikan khusus SLBN Pandaan diharapkan mampu meningkatkan branding sekolah dan memeberikan informasi secara komprehensif terhadap kondisi real penyeleengaraan pendidikan di sekolah ini. Web Site ini juga sebagai sarana kolaborasi lembaga dalam pengemangan program untuk Siswa Berkebutuhan Khsusu, yang di kemas dalam VOKASI ISTIMEWA. Semoga dengan pengembangan web site ini mampu mensupport program Vokasi Istimewa yang merupakan program unggulan bagi Sekolah Khusus (SLB ) untuk bisa membrending diri dengan menghasilkan prodak unggulan bagi lembaganya. Salam Kolaborasi .

Berita Terkini

sosialisasi pemeliharaan website sekolah sebagai wajah digital sekolah wilayah pasuruan tahun 2024
2024-02-03 10:28:41 Admin

Rabu, 31 januari 2024 bertempat di aula slbn pandaan telah dilaksanakan sosialisasi pemeliharaan ......

Baca Selengkapnya
kegitan pramuka di awal tahn 2024
2024-02-03 10:14:18 Admin

salam pramuka Diawal tahun 2024 slbn pandaan melaksanakan kegiatan pramuka yang......

Baca Selengkapnya
kegiatan P5 awal tahun 2024 di slbn pandaan
2024-02-03 10:03:33 Admin

Mengawali semester genap tahun 2024, SLBN Pandaan menyelenggarakan pembelajaran projek yang berte......

Baca Selengkapnya
rapat koordinasi semester genap tahun 2023/ 2024
2024-01-22 12:09:16 Admin

jumat, 19 januari 2024 dilaksanakan rapat koordinasi mengenai jadwal kegitan semester 2, persiapa......

Baca Selengkapnya
Pelaksanaan kegiatan mkks awal tahun 2024
2024-01-18 12:41:37 Admin

Kegiatan MKKS kabupaten Pasuruan pada tanggal 9 januari 2024, Rapat Kepeunggurusan MKKS yang diad......

Baca Selengkapnya

Galeri

Komentar Pengunjung

HACKED BY CUTE EXPLOIT (Hacked By Cute Exploit)

SLB PANDAAN SANGAT MENGINSPIRASI BAGI YANG LAIN. SUKSES SELALU (Faridah Agustinah)

SLBN PANDAAN SEMANGAT MEMOTIVASI SELALU (Bu Yenni suci)

SUKSES SELALU UNTUK SLBN PANDAAN, BERGERAK BERSAMA SUKSES BERSAMA ???????? (JDA)

SLBN PANDAAN SELALU JAYA..!!!!ᕙ⁠(⁠⇀⁠‸⁠↼⁠‶⁠)⁠ᕗ (Handoko)

SEKOLAH KHUSUS SISWA ISTIMEWA DENGAN GURU HEBAT & PEMIMPIN YANG INOVATIF ???????????? (Ido)

SLB PANDAAN JAYAA JAYAA JAYAAA !! (aristanti wida)

SANGAT MENGINSPIRASI, LUAR BIASA, KEREN SEKALI (ZALIPUK)

BERGERAK BERSAMA.. SUKSES BERSAMA !! (bu TW)

SUKSES SELALU SLBN PANDAAN. JAYA! JAYA! JAYA! BERGERAK BERSAMA..SUKSES BERSAMA ???? (Andini Putri)

Lagu Pandanglah Aku

Youtube Channel

Produk Unggulan

Statistik Pengunjung

Jumlah Pengunjung

Facebook

Lokasi Sekolah

Alamat

Jl. Pahlawan Sunaryo No. 5A Kutorejo Kabupaten Pasuruan

Nomor Telepon

0343634752

Managed By ABK Istimewa 2022.

[Login ADMIN]